»
cara pasang Widget Translator
=====================================================================================
karna saya yakin anda semua sudah mengerti apa itu translator jadi tanpa banyak basa basi berikut caranya :
1. Login ke Blogger trus pilih menu "Rancangan" atau "Elemen laman"
2. Kemudian klik pada "Add Gadget" atau "tambah gadge"
3. Lalu pilih HTML/Javascript"
4. Kemudian masukkan script berikut ini kedalamnya
<script src="http://www.gmodules.com/ig/ifr?url=http://www.google.com/ig/modules/translatemypage.xml&up_source_language=id&w=160&h=60&title=&border=&output=js"></script>
5. save dan selesai
berikut contoh hasilnya :
semua tutorial yang dibuat diblog ini sudah dilakukan pengujian dan 100% berhasil,jika ingin mengcopy artikel ini keblog anda sertakan alamat blog ini